Daur hidup obelia???
1. Daur hidup obelia???
yang dimaksud dengan daur hidup obelia adalah
bentuk tubuh polip yang lebih dominan dibandingkan dengan bentuk tubuh medusa.bentuk tubuh polip lebih dominan daripada medusa. bentuk medusa hanya ada pada masa larva
skemanya:
Obelia dewasa >> zigot >> planula (larva bersilia) >> skifistoma >> strobilla >> efira (obelia muda) >> Obelia dewasa
2. bandingkan antara daur hidup Obelia dengan daur hidup Aurelia
Obelia mengalami pergiliran keturunan (metagenesis) antara keturunan seksual dengan keturunan aseksual. Perkembangbiakan secara aseksual dilakukan oleh gonangium. Pada gonangium terbentuk tunas yang dapat memisahkan diri dan berkembang menjadi medusa muda yang dapat berenang bebas. Medusa muda kemudian berkembang menjadi medusa dewasa. Medusa dewasa mempunyai dua alat kelamin (hermafrodit) yang menghasilkan sel telur dan sperma. Pembuahan terjadi secara eksternal di luar tubuh dan membentuk zigot. Zigot akan berkembang menjadi larva bersilia disebut planula. Pada tempat yang sesuai planula akan merekatkan diri menjadi polip muda kemudian tumbuh menjadi Obelia. Selanjutnya Obelia membentuk tunas sehingga terbentuk koloni Obelia yang baru.
--------------------------------------...
Aurellia juga mengalami pergiliran keturunan seksual dan aseksual. Aurellia memiliki alat kelamin yang terpisah pada individu jantan dan betina. Pembuahan terjadi secara internal di dalam tubuh betina. Zigot yang terbentuk berkembang menjadi larva bersilia disebut planula. Planula akan berenang dan menempel pada tempat yang sesuai kemudian tumbuh menjadi polip muda yang disebut skifistoma. Skifistoma membentuk tunas-tunas lateral sehingga tampak seperti tumpukan piring yang disebut strobilasi. Kuncup dewasa paling atas akan melepaskan diri dan menjadi medusa muda disebut efira. Selanjutnya efira berkembang menjadi medusa dewasa.
3. bagan daur hidup obelia
Semoga membantu (maaf kalau jawabannya nggak sesuai dengan yg diinginkan)
4. jelaskan siklus hidup obelia...
Di dalam siklus hidupnya dijumpai stadium polip dan medusa, tetapi bentuk polip lebih dominan. Polip mampu membentuk tunas (reproduksi aseksual) dan tunas-tunas tersebut tetap melekat pada induknya sehingga membentuk koloni.
Polip-polip yang membentuk koloni ini ada yang bertentakel dan ada yang tidak. Polip tidak bertentakel berfungsi untuk makan, sedangkan yang bertentakel berfungsi untuk reproduksi. Polip reproduksi mampu menghasilkan medusa secara pertunasan. Medusa tersebut kemudian lepas dan hidup bebas secara planktonik. Pada perkembangannya, medusa tersebut mampu menghasilkan gamet sehingga fase hidup medusa dikenal dengan fase seksual. Gamet-gamet tersebut akhirnya melakukan fertilisasi dan membentuk zigot yang kemudian berkembang menjadi larva bersilia (planula) dan planula tersebut menempel di dasar laut dan tumbuh menjadi Obelia
Semoga terbantu:) polip dewasa menghasilkan dua jenis polip – polip yang dihasilkan adalah polip nutrisi (bertentakel) dan polip reproduktif (tanpa tentakel).polip tanpa tentakel bereproduksi secara vegetatif – cara perkembangbiakan polip tanpa tentakel dilakukan melalui tunas. Tunas yang dihasilkan adalah tunas medusa.tunas medusa terlepas dari polip dan bebas di lautan.Pembuahan – ada dua jenis medusa, yaitu jantan dan betina. Medusa jantan melepaskan sel sperma dan medusa betina melepaskan sel ovum. Pembuahan terjadi secara eksternal atau diluar tubuh. Sel ovum yang dibuahi akan menjadi zigot. Sedangkan medusa akan segera mati setelah mengeluarkan gametnya.Terbentuk planula – setelah zigot terbentuk, zigot akan terus berkembang menjadi blastula berlapis tunggal dengan blastoceole. Pada akhirnya lapisan ini berkembang dan menjadi solid membentuk gastrula. Gastrula lalu memanjang dan lapisan luarnya berkembang menjadi silia. Bentuk ini disebut planula.larva planula menempel di substrat – siklus hidup planula yang bebas berakhir ketika planula mulai menempel pada substrat.Planula berkembang menjadi koloni baru dan seterusnya daur hidup Obelia sp kembali terjadi.
5. Jelaskan daur hidup Obelia!!
Penjelasan:
polip pada obelia dibagi menjadi 2 yaitu gonangium (penghasil medusa) dan Hydrant (polip pencari makanan)
reproduksi vegetatif= gonangium menfhasilkan medusa
reproduksi generatif= fertilisasi sperma dengan ovum
6. tolong jelasin dong tentang daur hidup obelia sp
7 Daur Hidup Obelia sp dan Penjelasannya
Obelia sp adalah salah satu pengelompokan hewan yang masuk dalam klasifikasi Coelenterata. Coelenterata adalah kumpulan hewan yang memiliki gastrovaskular dan merupakan satu dari 8 filum dalam klasifikasi animalia. Contoh hewan dalam filum Coelenterata adalah jenis jenis terumbu karang dan anemon laut. Obelia sp melekat pada berbagai substrat didalam laut, seperti permukaan jenis jenis rumput laut, batu, dan kayu dan bisa ditemukan dalam laut dangkal hingga kedalaman 80 meter. Hewan ini sering disebut dengan “sea fur” karena hidupnya yang berkoloni membuatnya menyerupai bulu didalam lautan.
Setiap koloni Obelia sp terdiri dari hidroriza yang berfungsi untuk melekatkan diri seperti fungsi akar pada tumbuhan lumut. Hidroriza adalah akar yang bentuknya seperti benang dan arahnya horizontal. Dari hidroriza tumbuh tabung tegak yang disebut hydrocaulus. Koloni Obelia sp diselimuti oleh lapisan kitin berwarna kekuningan. Lapisan ini dikenal dengan sebutan perisarc. Pada umumnya koloni biota laut biasanya polimorfik, atau memiliki jenis zooid lebih dari satu. Hal ini juga berlaku bagi Obelia sp. Koloni Obelia sp terdiri dari:
1. Hydranth (Polip/Zooid Nutrisi)
Hydranth disebut juga gastrozooid. Polip ini berfungsi untuk mendapatkan nutrisi. Tiap polip memiliki bentuk seperti hydra dengan ukuran lebih kecil. Hydranth berbentuk tabung yang melekat pada hydrocaulus. Polip nutrisi memiliki mulut yang terletak padabagian atas tubuh dan dikelilingi oleh tentakel. Tidak seperti sistem pencernaan pada manusia yang kompleks, sistem pencernaan pada hewan ini sangat sederhana. Makanan yang akan dicerna dimasukan dan sisanya dikeluarkan melalui mulut.
2. Gonangium (Polip Reproduktif)
Gonangium berfungsi untuk tujuan perkembangbiakan hewan Obelia sp. Perbedaannya dengan polip nutrisi adalah adanya tentakel pada polip nutrisi sedangkan pada polip reproduksi tidak ditemukan tentakel. Reproduksi oleh polip adalah cara berkembangbiak hewan secara vegetatif. Polip tidak bertentakel ini akan menghasilkan tunas medusa, yang bentuknya menyerupai ubur-ubur.
3. Medusa
Medusa adalah bentuk bebas dari Obelia sp. Apabila polip adalah hewan invertebrata yang sesil (melekat), medusa dapat berenang di lautan (baca juga: hewan vertebrata dan invertebrata).
Medusa memiliki bentuk bulat payung dan memiliki kelamin berbeda.
Medusa jantan akan menghasilkan sel sperma sedangkan medusa betina akan
menghasilkan sel ovum.
Siklus Hidup Siklus atau daur hidup Obelia sp melalui tahapan sebagai berikut:
polip dewasa menghasilkan dua jenis polip – polip yang dihasilkan adalah polip nutrisi (bertentakel) dan polip reproduktif (tanpa tentakel).polip tanpa tentakel bereproduksi secara vegetatif – cara perkembangbiakan polip tanpa tentakel dilakukan melalui tunas. Tunas yang dihasilkan adalah tunas medusa.tunas medusa terlepas dari polip dan bebas di lautan.Pembuahan – ada dua jenis medusa, yaitu jantan dan betina. Medusa jantan melepaskan sel sperma dan medusa betina melepaskan sel ovum. Pembuahan terjadi secara eksternal atau diluar tubuh. Sel ovum yang dibuahi akan menjadi zigot. Sedangkan medusa akan segera mati setelah mengeluarkan gametnya.Terbentuk planula – setelah zigot terbentuk, zigot akan terus berkembang menjadi blastula berlapis tunggal dengan blastoceole. Pada akhirnya lapisan ini berkembang dan menjadi solid membentuk gastrula. Gastrula lalu memanjang dan lapisan luarnya berkembang menjadi silia. Bentuk ini disebut planula.larva planula menempel di substrat – siklus hidup planula yang bebas berakhir ketika planula mulai menempel pada substrat.Planula berkembang menjadi koloni baru dan seterusnya daur hidup Obelia sp kembali terjadi.Dari tahapan kehidupan Obelia sp bisa dilihat bahwa selama hidupnya hewan ini memiliki 2 bentuk yaitu polip dan medusa. Perbedaan atau perubahan bentuk ini dikenal dengan sebutan metagenesis.1. Metagenesis Obelia sp
Bentuk polip adalah generasi hidup Obelia sp yang bersifat aseksual. Produksi tunas polip akan menghasilkan polip nutrisi dan polip reproduktif melalui pertunasan. Polip reproduktif juga menghasilkan medusa dari pertunasannya. Polip adalah diploid (2n) begitu pula hasil pertunasannya. Medusa yang dihasilkan dari pertunasan polip akan berenang bebas. Medusa ini tidak menghasilkan medusa lain.
Namun gamet dihasilkan dan tumbuh menjadi koloni baru. Perubahan semacam ini disebut metagenesis atau pergiliran keturunan dan terjadi pada beberapa hewan dan tumbuhan. Penjelasan lebih lengkap dapat dibaca dalam metagenesis tumbuhan paku dan metagenesis tumbuhan lumut. Pergiliran keturunan ini berbeda dengan proses metamorfosis pada hewan. Perbedaan metamorfosis dan metagenesis dapat dibaca dalam artikel sebelumnya.
7. Perbedaan dan persamaan daur hidup obelia dan aurelia
persamaan : sama- sama ada polip, kalu bedanya, obelia cuma polip kalau aurelian ada polip dan medusa
8. urutan daur hidup obelia
Zigot- Planula-Polip muda- Polip dewasa -Gonangium- Medusa
9. fase generatip pada daur hidup obelia
Medusa jantan dan betina bereproduksi secara seksual, masing² mengalami pembelahan secara meiosis sehingga menghasilkan sel gamet (sperma & sel telur).
Bila terjadi fertilisasi sel telur oleh spermatozoid, maka akan menghasilkan zigot. Zigot akan berkembang menjadi larva bersilia yg disebut planula.
10. Bagaimana skema daur hidup obelia, ubur-ubur.?
zigot-planula-polip muda-polip dewasa- gonangium- medusa
11. daur hidup coelenterata Obelia SP
Obelia sp.
(+) 2 polip
↓-----------------↓
polip pemangsa polip reproduktif
(hidrant) (gonangium)
↓ ↓
(+) tentakel&knidoblast menghasilkan medusa
12. 1. dalam daur hidup porifera, melakukan fertilisasi internal atau eksternal?2. dalam daur hidup coelenterata (obelia & aurelia sp.), melakukan fertilisasi internal atau eksternal?
porifera, eksteranl mungkin. kalau coelenterata itu mengalami metagenesis, fertilisasinya internal
13. Gambar daur hidup obelia dan aurelia aurita dan jelaskan perbedaan diantara kedua daur hidup dari dua spesies
Perbedaan
Pada Obelia,fase polip lebih dominan
Sedangkan pada Aurelia,fase medusa lebih dominan
14. daur hidup fasiola hepatica,obelia
Sporokoist-mirasidium_redia_serkaria-metaserkaria(fasciola hepatica)Daur hidup fasciola hepatica= Telur-mirasidium-masuk ke dalam tubuh lymnaea(siput air tawar)-sporokista-redia-serkaria-keluar dari tubuh siput-metaserkaria-kista-masuk ke tubuh domba-cacing dewasa.. Daur hidup obelia= Madusa dewasa-zigot-planula-koloni muda-koloni dewasa
15. skema daur hidup obelia
Daur hidup Obelia sp.
Bentuk tubuh polip lebih dominan dibandingkan dengan bentuk medusa. Bentuk medusa hanya dijumpai pada waktu larva.
Obelia dewasa – zigot – planula (larva bersilia) – skifistoma – strobilla – efira (obelia muda) – Obelia dewasa
- fase seksual : medusa
- fase aseksual: skifistoma
16. Daur Hidup Obelia dan penjelasannya Pliss Dibantu :)
Daur Hidup Obelia sp :Obelia dewasa – zigot – planula (larva bersilia) – skifistoma – strobilla – efira (obelia muda) – Obelia dewasa
penjelasanya :
Medusa disebut fase seksual karena obelia melakukan reproduksi secara generarif (melibatkan induk jantan dan betina) pada saat menjadi obelia dewasa yang berbentuk MEDUSA. Obelia dewasa ini membentuk sel gamet (ovum dan sperma). Sperma dihasilkan oleh testis dan ovum dihasilkan oleh ovarium. Testis biasanya terbentuk di dekat tentakel, sedangkan ovarium terbentuk di dekat kaki. Sperma yang telah matang dikeluarkan di dalam air kemudian berenang hingga mencapai ovum dan menghasilkan zigot. Zigot berkembang menjadi planula dan akan melekat pada dasar lautan untuk tumbuh menjadi individu baru (skifistoma)
Polip disebut fase aseksual karena obelia melakukan reproduksi secara vegetatif (melibatkan satu induk saja) pada saat menjadi skifistoma yang berbentuk POLIP. Reproduksi aseksual dilakukan dengan jalan membentuk kuncup yang tumbuh di dekat kaki yang semakin lama semakin besar dan membentuk tentakel. Tubuh anak hewan ini tetap melekat pada induknya hingga induk membentuk kuncup yang lain sehingga akan terbentuk koloni (strobilla). Setelah beberapa waktu, anak akan memisah dari induknya dan membentuk efira (obelia muda).
17. bagaimanakah daur hidup obelia? sebutkan perbedaan struktur bentuk polip dan medusa!
polip merupakan ubur ubur muda yang masih menempel didasar laut sedangkan medusa merupakan pelepas dirienjadi ubur ubur dewasa dari tunasnya.... maaf kalo salah
18. jelaskan daur hidup obelia sp!
[tex] Zoologi [/tex]
Daur hidup obelia berurutan yaitu
Larva planulaSkifistomaStrobiliaEfiraMedusa dewasaPembahasanObelia sp. merupakan salah satu spesies dari Cnidaria. Obelia termasuk ke dalam kelas Hydrozoa. Obelia memiliki siklus hidup dimulai dari
1. Larva Planula
Larva planula merupakan suatu jenis larva yang dapat berenang bebas di lautan. Larva planula berbentuk basil (seperti bakteri Bacillius). Larva planula memiliki dua lapis tubuh yaitu
EktodermEndodermLarva ini bergerak dengan silia yang ada di seluruh tubuhnya (bertipe politrik). Larva ini pada penghujung metamorfosisnya akan mengeras yang kemudian akan tidur di lantai laut. Nantinya akan berubah menjadi skifistoma
2. Skifistoma
Skifistoma merupakan sejenis polip muda. Skifistoma memiliki sedikit perbedaan dengan strobilia yaitu
Strobilia sudah memiliki gonad pada polip reproduksinya sedangkan skifistoma belum memilikinya dan hanya memiliki polip makanSkifistoma masih berukuran kecil dan muda sedangkan Strobilia sudah berukuran besarLarva planula baru dikatakan skifistoma apabila ia sudah melekat dan tertanam di permukaan substratnya.
3. Strobilia
Strobilia merupakan fase polip dewasa dalam siklus hidup Obelia. Strobilia memiliki beberapa ciri yaitu
Memiliki dua polip yaitu polip makan dan polip reproduksiHidroriza yang telah berkembang dan menempel di substrat (sejenis 'akar' jika itu untuk tumbuhan)Memiliki saluran gonadium yang dimana di dalamnya terdapat medusa yang sedang bertumbuhMemiliki dua lapis yang melapisi gastrovaskuler yaitu coenosark dan perisarkPada polip makan, dilapisi oleh epidermis dan gastrodermisMemiliki gastrozoid pada polip makannya4. Efira
Efira merupakan medusa muda yang baru keluar dan lepas dari polip reproduksi. Efira ini terbang bebas dan melayang di air. Efira memiliki tentakel yang didalamnya mengandung knidoblas. Knidoblas memiliki nematosit yang menghasilkan racun nematokis yang ditembak ke mangsa
5. Polip dewasa
Polip dewasa sama saja seperti efira hanya saja mereka nantinya akan melepaskan ovum dan sperma lalu keduanya akan terjadi fertilisasi di air sehingga terbentuk zigot
6. Zigot dan Blastula
Zigot ini berukuran kecil. Zigot memiliki cadangan makanan sendiri. Sel dari zigot akan membelah memasuki tahap blastula yang hampir sama dengan manusia.
Pelajari Lebih LanjutKingdom animalia (https://brainly.co.id/tugas/21390737)Kingdom plantae (https://brainly.co.id/tugas/2775431)DetailKelas = 10
Mapel = Biologi
Kategori = Kingdom Animalia
Kata Kunci = siklus hidup obelia, daur hidup obelia
Kode = 10.4.9 [Kelas 10 Biologi Bab-8 Kingdom Animalia]
#OptiTimCompetition
19. daur hidup obelia beserta uraiannya
zigot --> Larva Planula ---> Planula ---> Polip Muda ---> Polip Dewasa---> medusa penghasil Ovum & medusa penghasil Sel sperma ---> fertilisasi Menjadi zigot --- (kembali ke awal)Daur hidupnya yaitu
=> Polip berkromosom diploid akan membentuk tentakel khusus untuk pembentukan medusa
=> Medusa akhirnya lepas dari polip dan terbang bebas
=> Medusa tersebut akan mengeluarkan spermatozoid dan sel telur dan terjadilah fertilisasi secaar eksternal
=> Alhirnya terbentuk telur yang akhirnya tumbuh menjadi larva planula
=> Larva ini akan mengeras dan akhirnya menempel di substrat membentuk polip
20. urutan daur hidup obelia adalah
Ini Daur hidup Obelia sp.
Bentuk tubuh polip lebih dominan dibandingkan dengan bentuk medusa. Bentuk medusa hanya dijumpai pada waktu larva.
Obelia dewasa – zigot – planula (larva bersilia) – skifistoma -strobilla – efira (obelia muda) – Obelia dewasa.
21. berikut fase dari obelia. 1. medusa 2.polip 3.planula 4.zigot urutan daur hudup obelia adalah..
Daur hiduo Obelia :
=> Polip
=> Medusa
=> Zigot
=> Planula
*semoga membantu
22. Fungsi tunas medusa dalam daur hidup obelia
Pada Polip obelia dewasa yang bersifat diploid (2n) terdapat dua jenis polip. Yang pertama Polip Dengan Tentakel yang berfungsi untuk hal nutrisi (makanan) dan yang kedua Polip Tanpa Tentakel yang berfungsi sebagai reproduksi asetsual.
Polip tanpa tentakel yang melakukan reproduksi secara asetsual itu menghasilkan Tunas Medusa.
Tunas Medusa kemudian lepas dari polip dan tumbuh menjadi Medusa Dewasa.
siklus hidup obelia
Medusa Dewasa itu ada yang menghasilkan Sel telur (Ovum) dan Sel sperma (Spermatozoid)
Ovum dan Sperma yang dilepaskan di air bertemu dan terjadilah fertilisasi
Fertilisasi yang terjadi di air akan menghasilkan Zigot
Zigot berkembang menjadi Larva Planula
Larva Planula kemudian menempel di dasar laut dan tumbuh menjadi Koloni muda dan kemudaian tumbuh menjadi koloni dewasa (polip obelia dewasa)
23. urutan daur hidup obelia beserta keterangannya....
Obelia dewasa – zigot – planula (larva bersilia) – skifistoma – strobilla – efira (obelia muda) – Obelia dewasa
Keterangan
-Medusa dewasa jantan & dg diploid (2n) memberi hsl sperma atau ovum, haploid (n).
-Zigot mengalami pembelahan mitosis & tumbuh jd blastula & gastrula, lalu jd larva dg silia planula yg renang bebas.
-Planula menempel di substrat & jd larva polip kecil & pny tentakel.
-Skifistoma melakukan strobilasi, melakukan pembelahan scr melintang di ujung oral u/ mendpt setumpuk bakal medusa/ efira.
24. Sebutkan urutan daur hidup obelia adalah
INI Daur hidup Obelia sp.
Bentuk tubuh polip lebih dominan dibandingkan dengan bentuk medusa. Bentuk medusa hanya dijumpai pada waktu larva.
Obelia dewasa – zigot – planula (larva bersilia) – skifistoma – strobilla – efira (obelia muda) – Obelia dewasa
- fase seksual : medusa
- fase aseksual: skifistoma
25. Urutan daur hidup obelia yaitu
1.hydranth(polip/zooid nutrisi
2.Gonangium (polip reproduktif)
3.Medusa
semoga bermanfaat ya jwbannya
26. siklus hidup obelia
1) Polip berkromosom diploid (2n) bereproduksi secara aseksual dengan rnembentuk tunas-tunas, sehingga terjadilah koloni polip. Terdapat polip yang bertentakel untuk mencari makanan dan polip yang tidak memiliki tentakel untuk bereproduksi.
2) Polip yang tidak rnerniliki tentakel membentuk tunas medusa secara aseksual. Tunas medusa (2n) dilepaskan dan berenang bebas.
3) Medusa dewasa (2n) jantan dan betina bereproduksi secara seksual, masing-masing mengalami pembelahan secara meiosis sehingga menghasilkan sel gamet (sperma atau sel telur) yang bérkromosom haploid (n).
4) Bila terjadi fertilisasi sel telur oleh spermatozoid, maka akan dihasilkan zigot (2n).
5) Zigot akan berkembang menjadi larva padat bersilia yang disebut planula (2n).
6) Planula akhirnya menetap di suatu substrat, dan tumbuh menjadi polip baru (2n).
27. Buatkan Daur Hidup : a. Aurelia aurita b. Obelia
Jawaban:
auraelia saya gak tau
obelia says gak tau
28. jelaskan daur hidup(metagenesis) obelia sp
obelia dewasa - zigot - planula (larva bersilis) - skifistoma - strobilla - efira (obelia muda) - obelia dewasa
smg bermanfaat
29. bagaimana daur hidup obelia sp?
obelia dewasa-zigot-planula(larva bersilia)- skifistoma-strobilla-evira(obelia muda)- obelia dewasa
fase seksual: medusa
fase aseksual: skifistoma
daur hidup obelia sp
obelia dewasa-zigot-planula (larva bersilia)-skifistoma-strobilla-evira (obelia muda)-obelia dewasa.
30. ada yg tau nomer 2 jawabannya apa? ttg daur hidup obelia sp.
mungkin jawaban yang benar adalah b5-3-1-4-2
Obelia diawali dengan pertumbuhan zygot menetas menjadi planula lalu menjadi blastula. Setelah itu menjadi polip (menetap di dasar laut). Lalu menjadi medusa bisa berpindah tempat.